Resep Membuat Minuman Herbal | Keputihan merupakan masalah yang sangat di takuti oleh para kaum wanita. Karena keputihan merupakan awal dari segala penyakit pada tubuh wanita terutama penyakit Rahim. Masalahnya tidak semua wanita mengerti dampak dari keputihan tersebut dan menganggap bahwa keputihan adalah masalah wajar yang dihadapi. Padahal apabila kita tidak mengetahui ciri-ciri keputihan yang berbahaya maka dampak dari keputihan tersebut akan sangat berakibat fatal pada Rahim wanita.
Lalu bagaimana mengatasinya? Ada berbagai obat untuk mengatasi keputihan namun obat yang terbuat dari bahan kimia tidak selalu memiliki kualitas yang baik seperti ramuan herbal. Kali ini kita akan membahas tentang minuman herbal untuk keputihan.
Akar Alang-Alang
Minuman herbal yang dibuat dari bahan alami lebih memiliki banyak manfaat dibandingkan bahan kimia. Salah satunya adalah tumbuhan alang-alang. Tumbuhan alang-alang memiliki banyak manfaat, salah satunya untuk menghilangkan keputihan. Bahan yang dibutuhkan untuk membuat minuman yang berasal dari akar ala-alang adalah 500 gram akar alang-alang, 2 lembar daun pepaya, 5 gram pulasari dan 2 gelas air. Untuk cara pembuatannya adalah rebuslah semua bahan hingga airnya menyusut menjadi setengah bagian. Kemdian saring dan pindahkan airnya pada gelas. Minuman herbal alang-alang siap untuk diminum.
Asam Jawa
Asama Jawa merupakan bahan herbal yang terbukti ampuh untuk menghilangkan keputihan. Bahan yang dibutuhkan untuk membuat minuman herbal ini adalah 25 helai daun beluntas, asam jawa, 5cm kunyit yang telah diiris tipis, gula aren dan ½ air yang mendidih. Cara membuatnya adalah tumbuk semua bahan mulai dari daun beluntas, asam jawa, kunyit dan gula aren menjadi satu. Kemudian semua bahan diseduh dengan air mendidih. Setelah itu saring ampas pada air tersebut. Gunakan airnya untuk diminum.
Akar Alang-alang dan asam jawa sangat bermanfaat untuk menghilangkan keputihan. Minuman tersebut juga bisa digunakan sebagai pencegahan apabila anda merasakan gejala keputihan. Itulah resep yang perlu anda coba tentang Resep Membuat Minuman Herbal
0 komentar:
Post a Comment